Sport

Bedah Peluang Minions Selamatkan Wajah Merah Putih di Indonesia Masters 2021

Marcus Gideon/Kevin Sanjaya dipastikan menjadi satu satunya wakil Indonesia yang masih berpeluang meraih gelar dalam turnamen Indonesia Masters 2021. Pasangan ganda putra Indonesia berjuluk Minions itu tinggal membutuhkan dua langkah untuk menjadi juara turnamen. Sebelum bisa menaiki podium juara Indonesia Masters 2021, Minions akan ditantang terlebih dahulu wakil Malaysia di semifinal. Ialah Ong Yew Sin/Teo …

Continue Reading